Senin, 07 Mei 2012

TETANG KONSUIL


Tentang KONSUIL

MOTTO, VISI DAN MISI KONSUIL

Konsuil adalah sebuah lembaga non profit yang ditunjuk pemerintah berdasarkan Undang Undang sebagai lembaga yang memeriksa kesesuaian instalasi listrik terpasang dengan standar instalasi listrik yang berlaku (saat ini standar instalasi listrik di Indonesia berpedoman pada Buku PUIL – Pedoman Umum Instalasi Listrik)

Motto Konsuil adalah “Kami peduli kepada Keselamatan Listrik, We Care Electric Safety”

Visi Konsuil adalah “Menjadi Pemeriksa Instalasi Listrik yang Independen, Jujur, Profesionalisme dan Dapat Mencapai Keselamatan Manusia dan Harta Benda dari Bahaya Instalasi Listrik yang Tidak Laik Operasi.”

Misi Konsuil adalah “Melindungi keselamatan manusia, harta benda, instalasi listrik dan lingkungan terhadap bahaya yang timbul karena listrik, dengan cara melakukan pemeriksaan apakah instalasi terpasang sudah sesuai dengan standar instalasi yang berlaku, dengan menerbitkan Sertifikat Laik Operasi apabila instalasi sudah sesuai.”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Apa itu SLO dan PT. KONSUIL